Hari ini saya baru saja menjalani suatu proses pengecekan kesehatan secara menyeluruh yang biasa disebut medical check-up di Rumah Sakit Hasan Sadikin Bandung. Adapun kegiatan ini dilakukan sebagai proses terakhir dalam seleksi penerimaan Mahasiswa baru Poltekkes Kemenkes Bandung. Sebelumnya sudah dilakukan tes tulis, karena saya mengambil Jurusan Analis Kesehatan (sekarang ATLM/Ahli Teknologi...
Pengalaman Medical Check-Up
Continue reading Pengalaman Medical Check-Up